Melalui Website Resmi, Solo Leveling season 2 akan tayang perdana pada tanggal 4 Januari. Trailer baru juga mengonfirmasi ending song yang berjudul “UN-APEX” yang dibawakan oleh TK from Ling Tosite Sigure. Dan untuk lagu opening berjudul “ReawakeR” yang akan dibawakan oleh LiSA feat. Felix dari Stray Kids).
Musim ke-dua Solo Leveling~Arise From the Shadow~ ada 12 episode sama seperti season sebelumnya pada 2024. Dan film terbaru Solo Leveling ~ReAwakening~ yang baru ini dirilis. Shunsuke Nakashige akan lanjut menjadi direct di A-1 picture pada season baru ini. Anime ini adalah adaptasi dari Webtoon Korea dengan judul yang sama dan di produksi oleh DUBU (Redice Studio).
source : crunchyroll